Ad Code

Responsive Advertisement

Cara Pembuatan Pupuk Kompos Organik Menggunakan Formula MSG 3

CARA PEMBUATAN PUPUK KOMPOS ORGANIK

Bahan – bahan yang harus di sediakan :
· 2000 kg kotoran ternak, sampah organik, dan seresah dedaunan pilih salah satunya untuk menjadi medianya 
· FORMULA MSG 3 / Bakteri Aktivator 

Peralatan :
· Cangkul, Sekop 
· Alat penyemprot 

Proses cara pembuatan : 
1. Ratakan bahan baku diatas tanah lapang yang terkena sinar matahari hingga memiliki tebal 10 cm 


2. Masukan cairan aktivator ke alat penyemprot . Semprotkan atau siramkan cairan aktivator MSG 3 secara merata ke media yang akan dijadikan kompos 
3. Setelah disemprot diamkan selama 2 jam dan tunggu warna berubah menjadi kecoklatan kemudian balik media tersebut 
4. Setelah dibalik semprot kembali dengan cairan aktivator MSG 3, ulangi langkat ke-3 sampai ke-5 sebanyak empat kali. 
5. Pada penyemprotan ketiga, bau amoniak dari media akan berangsur menghilang 
6. Kompos yang sudah matang akan berubah warna seperti tanah dan bau amoniak hilang 
7. Diamkan satu hari dan keesokan harinya pupuk kompos sudah siap untuk digunakan. 

-Proses pembuatan kompos dengan metode ini tergantung dengan penyinaran matahari apabila matahari terik selama pagi sampai sore maka kompos bisa langsung jadi pada sore hari

-Apabila mendung atau hujan lebih baik proses pembuatan dihentikan terlebih dahulu kemudian media pengomposan ditutup dengan terpal, dilanjutkan apabila sudah terik kembali.

Testimoni yang sudah menggunakan formula msg 3


Posting Komentar

0 Komentar